HARRY, SETIAWAN (2024) Analisis Turunnya Kinerja Sistem Pembakaran Pada Burner Incinerator Di Kapal MV. Federal Osaka. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.
Pdf (561911227291T_PROSIDING_FULLTEXT)
561911227291T_PROSIDING_FULLTEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (411kB) | Request a copy |
Abstract
Abstrak - Waste oil atau minyak kotor merupakan limbah minyak yang berasal dari proses operasional permesinan yang ada di dalam kapal . Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak apa saja yang ditimbulkan dengan mengoptimalkan pembakaran waste oil pada pengoperasian pesawat incinerator di atas kapal dalam hal pencemaran laut, serta untuk mengetahui upaya analisis turunnya kinerja sistem pembakaran pada burner incinerator di kapal MV. Federal Osaka. Metode penelitian yang digunakan penulis pada penelitian ini adalah metode kualitatif. Sumber data penelitian diperoleh dari data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data melalui observasi, studi pustaka, dokumentasi, dan wawancara, teknik keabsahan data menggunakan teknik triangulasi. Teknik analisis data yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah metode Fishbone (Man, Method, Material, Machine). Faktor yang menyebabkan turunnya kinerja sistem pembakaran pada burner incinerator di kapal MV. Federal Osaka yaitu nozzke kotor, strainer kotor. Upaya mengatasi turunnya kinerja sistem pembakaran pada burner incinerator di kapal MV. Federal Osaka yaitu membersihkan nozzle, membersihkan strainer incinerator.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci: penanganan, strainer, burner incinerator. |
Subjects: | Prosiding Prosiding > Teknika |
Divisions: | Teknika |
Depositing User: | person person person |
Date Deposited: | 04 Nov 2024 07:46 |
Last Modified: | 04 Nov 2024 07:46 |
URI: | http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/6218 |
Actions (login required)
View Item |