ANALISIS KINERJA GAS BUANG PADA MESIN DIESEL PENGGERAK GENERATOR MT.MERAUKE

ARI, WIJANARKO (2024) ANALISIS KINERJA GAS BUANG PADA MESIN DIESEL PENGGERAK GENERATOR MT.MERAUKE. Diploma thesis, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang.

[img] Pdf (551811236950T_SKRIPSI_FULLTEXT)
551811236950T_SKRIPSI_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Pdf (551811236950T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
551811236950T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS.pdf

Download (1MB)
[img] Pdf (551811236950T_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
551811236950T_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf

Download (568kB)
Official URL: https://library.pip-semarang.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI Wijanarko, Ari. 2023. NIT: 551811236950T, “Analisis Kinerja Gas buang Mesin Diesel Penggerak Generator . MT. MERAUKE”, Skripsi. Program Diploma IV, Program Studi Teknika, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I: Dr. A Agus Tjahjono, M.M, M.Mar. E, Pembimbing II: Irma Shinta Dewi Mesin diesel induk adalah mesin yang digunakan untuk menggerakkan kapal dengan pembakaran dalam (internal combustion engine) sebagai sumber tenaga. Tenaga tersebut berasal dari pembakaran bahan bakar dan udara didalam ruang bakar yaitu ruangan yang dibatasi oleh dinding silinder, kepala torak dan kepala silinder. Gas pembakaran yang terjadi itu mampu menggerakkan torak yang selanjutnya memutar poros engkol. Hal yang menunjukan kurang sempurnanya proses pembakaran dalam mesin biasanya diketahui dengan adanya asap gas buang dari cerobong berwarna kehitam - hitaman, perbedaan pemakaian bahan bakar, tenaga yang dihasilkan menurun bila dibandingkan dengan keadaan - keadaan sebelumnya Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: apa saja faktor penyebab, dampak apa saja yang terjadi serta upaya apa saja yang dilakukan untuk mengatasi permasalahan kerusakan auxiliary engine terhadap kinerja mesin penggerak utama. Metode pengumpulan data yang dilakukan dengan cara observasi, wawancara, kuisioner dan studi pustaka. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik analisis data SWOT. Dapat disimpulkan dari hasil diagram tersebut menunjukan ke Quadrant I yaitu S-O Strategi diantara sumbu x dan sumbu y. sumbu x mengarah ke strength (kekuatan) dan sumbu y mengarah ke opportunity (peluang).1).Kru mesin memiliki keahlian yang memadai disertai suku cadang yang cukup, 2).Melakukan perawatan sesuai jadwal rutin PMS, pengawasan secara berkala oleh superintender, 3).Tanggung jawab masinis dan kru mesin memastikan suku cadang sesuai permintaan, 4).Melakukan pengecekan sesuai jam kerja dan memastikan suku cadang dalam keadaan baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Katup gas buang, Diesel generator,injector, sparepart. SWOT
Subjects: Skripsi
Skripsi > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: person person person
Date Deposited: 03 May 2024 04:15
Last Modified: 03 May 2024 04:15
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/5501

Actions (login required)

View Item View Item