OPTIMALISASI PERSIAPAN PEMUATAN KARGO CURAH UNTUK MENCEGAH LIKUIFAKSI BIJIH NIKEL DI KAPAL MV. LUMOSO BERKAT

RONI, SETYAWAN (2023) OPTIMALISASI PERSIAPAN PEMUATAN KARGO CURAH UNTUK MENCEGAH LIKUIFAKSI BIJIH NIKEL DI KAPAL MV. LUMOSO BERKAT. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (551811136864N_PROSIDING_FULLTEXT)
551811136864N_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (533kB) | Request a copy
Official URL: https://library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi - Muatan berisiko, desain dan gerakan kapal yang dihadapi di laut yang mempengaruhi kemungkinan dan dampak dari peristiwa pencairan muatan. Sehingga, terjadinya likuifaksi pada muatan curah bijih nikel. Tujuan Penelitian ini yakni 1). Untuk mengetahui faktor apa saja yang menyebabkan terjadinya likuifaksi muatan curah bijih nikel di kapal MV. Lumoso Berkat, 2). Untuk mengetahui upaya agar tidak terjadi likuifaksi pada muatan curah bijih nikel di kapal MV. Lumoso Berkat. Jenis penelitian ini menggunakan kualitatif yang menjelaskan secara terperinci tentang persiapan pemuatan kargo curah untuk mencegah likuifaksi bijih nikel. Penelitian ini dilaksanakan di kapal MV. Lumoso Berkat pada 09 Oktober 2020 hingga 29 September 2021. Hasil dari penelitian ini yakni 1). likuifaksi diakibatkan oleh lokasi tambang yang sangat jauh 2). Kurang maksimalnya awak kapal dalam menentukan muatan layak dimuat 3). Tidak adanya surveyor independent yang membantu awak kapal menilai muatan layak dimuat 4). Kurang akuratnya hasil pengukuran Transpostable Moisture Limit (TML).

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Muatan, Likuifaksi, Biji Nikel.
Subjects: Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 17 Mar 2023 01:59
Last Modified: 17 Mar 2023 01:59
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/4650

Actions (login required)

View Item View Item