ANALISIS STRIPPER BAR MV. SIGAP KETIKA HENDAK SANDAR DI PELABUHAN MALAHAYATI

AGATHA, REDDA BAYU ADITYA (2022) ANALISIS STRIPPER BAR MV. SIGAP KETIKA HENDAK SANDAR DI PELABUHAN MALAHAYATI. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (551811136821N_PROSIDING_FULLTEXT)
551811136821N_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (576kB) | Request a copy
Official URL: https://library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Intisari - Stripper Bar merupakan komponen pada mesin windlass berfungsi untuk melepaskan rantai jangkar apabila rantai tersangkut pada wildcat ketika proses heave up anchor. Di MV. Sigap terdapat masalah yaitu patahnya stripper bar yang mengakibatkan rantai jangkar tersangkut pada wildcat. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor penyebab patahnya stripper bar, dampak patahnya stripper bar dan peran crew dalam perawatan stripper bar. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dan pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan studi dukomentasi. Hasil penelitian yaitu faktor-faktor penyebab patahnya stripper bar adalah faktor internal dan eksternal, adapun dampak dari patahnya stripper bar adalah terhambatnya heave up anchor, operasi sandar, dan kapal mengalami keterbatasan olah gerak. Serta bagaimana peran crew dalam perawatan stripper bar adalah bekerja sesuai dengan Plan Maintenance System dan Standart Operational Procedure. Upayanya bekerja sesuai manual book instruction, safety meeting tiap minggu, pengelasan stripper bar yang patah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Windlass, Stripper Bar, Wildcat
Subjects: Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: person person person
Date Deposited: 22 Sep 2022 04:36
Last Modified: 22 Sep 2022 04:36
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/4089

Actions (login required)

View Item View Item