KUSUMA, JOANDA ARYA (2022) PENGARUH WAKTU ISTIRAHAT UNTUK MENINGKATKAN KINERJA CREW MT. MUSI. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.
Pdf (551811116549N_PROSIDING_FULLTEXT)
551811116549N_PROSIDING_FULLTEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (321kB) | Request a copy |
Abstract
Manajemen Waktu istirahat atau Rest Hour Management adalah suatu data terhadap waktu istirahat dan waktu kerja yang didapatkan oleh pelaut ketika bekerja diatas kapal. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh waktu istirahat dan upaya untuk meningkatkan kinerja crew MT. Musi dengan metode penelitian kualitatif deskriptif melalui teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara observasi, dokumentasi, wawancara dan studi pustaka. Pengaruh waktu istirahat terhadap crew MT. Musi yaitu Crew MT. Musi tidak fokus dalam bekerja dan mudah sakit saat mendapatkan waktu istirahat yang kurang, sehingga kinerja tidak optimal. Upaya yang dilakukan oleh MT. Musi untuk meningkatkan kinerja dengan memberi pengarahan tentang pentingnya waktu istirahat, dilaksanakannya pengorganisasianjam kerja, pengawasan terhadap pelaksanaan pekerjaan, dibuatnya jurnal kerja harian, dibuatnya jadwal kerja harian, dan dibuatnya prosedur kerja, dengan dilakukannya upaya�upaya tersebut diharapkan dapat meningkatkan kinerja kru MT. Musi tanpa mengesampingkan waktu istirahat yang cukup.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Waktu Istirahat, Kinerja, Ergonomi |
Subjects: | Prosiding > Nautika |
Divisions: | Nautika |
Depositing User: | person person person |
Date Deposited: | 20 Sep 2022 07:44 |
Last Modified: | 20 Sep 2022 07:44 |
URI: | http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/4016 |
Actions (login required)
View Item |