TERJADINYA BROKEN SPACE CARGO CURAH BATU BARA DI MV. ASIAN MAJESTY YANG DIAGENI OLEH PT. INDO DHARMA TRANSPORT CABANG SAMARINDA

FIBI, CAHYO (2020) TERJADINYA BROKEN SPACE CARGO CURAH BATU BARA DI MV. ASIAN MAJESTY YANG DIAGENI OLEH PT. INDO DHARMA TRANSPORT CABANG SAMARINDA. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (531611306228K_PROSIDING_FULLTEXT)
531611306228K_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (670kB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Intisari-Saat penulis melaksanakan praktek di Muara Berau Transhipment Point, Kalimantan Timur telah terjadi broken space cargo curah batu bara di MV. Asian Majesty. Ketika complete loading ternyata perhitungan actual cargo on board yang dilakukan oleh surveyor menyatakan bahwa total cargo on board tidak sesuai dengan rencana muat yang telah ditetapkan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis dari orang-orang dan perilaku yang diamati dan teknik analisis data reduksi data yang digunakan untuk menyederhanakan data-data yang terkumpul dan memilah yang terpenting. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan masalah mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya broken space cargo curah batu bara di MV. Asian Majesty yaitu (Man) salah komunikasi, (Material) ukuran partikel batu bara tidak sesuai. Dampak yang ditimbulkan ketika terjadi broken space cargo curah batu bara di MV. Asian Majesty yaitu quantity muatan akhir berkurang, batu bara belum termuat seluruhnya, loading lama, terkena denda karena tidak bisa muat full. Tindakan yang dilakukan ketika terjadi broken space cargo curah batu bara di MV. Asian Majesty yaitu trimming cargo, reload cargo, restowage plan, penerbitan letter of protest

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : broken space cargo, trimming cargo, batu bara
Subjects: Prosiding > KALK
Divisions: Ketatalaksanaan Angkutan Laut
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@pip-semarang.ac.id
Date Deposited: 19 Oct 2020 02:13
Last Modified: 19 Oct 2020 02:13
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2649

Actions (login required)

View Item View Item