Menurunnya Kemampuan Angkat Hoist Crane MV.Sri Wandari Indah

HANAFI, SETYA KUSWARA (2020) Menurunnya Kemampuan Angkat Hoist Crane MV.Sri Wandari Indah. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (52155830T_PROSIDING_FULLTEXT)
52155830 T_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Inti sari— Kelancaran perawatan dan perbaikan main engine diesel dibutuhkan peralatan yang lengkap dan memadahi. Hoist crane adalah peralatan yang digunakan untuk mengangkat dan memindah komponen mesin yang tidak bisa dipindahkan oleh tenaga manusia. Dengan hoist crane diatas kapal maka masinis diatas kapal lebih mudah mengangkat komponen-komponen main engine diesel seperti cylinder head, piston, dan cylinder liner saat melakukan perawatan dan perbaikan. Untuk menunjang proses mengangkat komponen main engine diesel saat perawatan dan perbaikan maka diperlukan hoist crane harus dalam keadaan baik. Pokok utama hoist crane yang baik adalah hoist crane bisa mengangkat bebansampai 4 ton. Metode yang Penulis gunakan untuk membuat skripsi ini adalah dengan menggunakan metode fish bone. Salah satu prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa ucapan atau tulisan. Melaksanakan langkah-langkah tersebut diharapkan dapat di temukan masalah-masalah yang menyebabkan ketidak mampuan angkat hoist crane dalam mengangkat 4 ton. Kerusakan hoist crane yang disebabkan oleh rusaknya rubber kopling bisa dicegah dengan memperhatikan suhu didalam ruang rubber kopling dibawah 40º.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci :Over haul, Hoist crane, menurunnya daya angkat, fish bone
Subjects: Prosiding > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@pip-semarang.ac.id
Date Deposited: 10 Aug 2020 03:16
Last Modified: 10 Aug 2020 03:16
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2477

Actions (login required)

View Item View Item