Pencegahan Terjadinya Back Pressure Saat Bongkar Di Kapal LPG/C Gas Walio

ASTRI LINDA, NOVIYANTI (2020) Pencegahan Terjadinya Back Pressure Saat Bongkar Di Kapal LPG/C Gas Walio. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (52155588N_PROSIDING_FULLTEXT)
52155588 N_Prosiding_Fulltext.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (401kB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi, Pengangkutan LPG dalam bentuk cair pada kapal membutuhkan teknologi yang maju karena sifat LPG yang mempunyai titik didih yang rendah dan mudah terbakar. Penanganan muatan dengan sungguh-sungguh sangat diperlukan karena resiko yang dihadapi cukup besar. Oleh karena sifat muatan yang mudah terbakar, maka diperlukan keterampilan dan pengetahuan yang baik bagi awak kapal tentang penanganan muatan LPG yang baik. Metode penelitian yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah metode deskriptif kualitatif dan fishbone analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor-faktor yang dapat menyebabkan terjadinya back pressure saat proses bongkar meliputi faktor manusia, faktor cuaca, faktor metode penanganan muatan, dan faktor material. Dari faktor-faktor tersebut dapat dihindari dengan upaya pencegahan yang diharapkan kegiatan bongkar dapat berjalan lancar dan perusahaan tidak mengalami kerugian yang disebabkan terganggunya operasional kapal seperti keterlambatan proses bongkar dan bahaya yang mungkin terjadi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Back pressure, muatan LPG
Subjects: Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 30 Jul 2020 02:34
Last Modified: 21 Apr 2022 04:07
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2420

Actions (login required)

View Item View Item