ANALISA PERAWATAN ALAT PEMADAM API RINGAN ( APAR ) DI KAPAL MT. TAMEDA MARU NOMOR

AGUS, NURKHOLIS (2019) ANALISA PERAWATAN ALAT PEMADAM API RINGAN ( APAR ) DI KAPAL MT. TAMEDA MARU NOMOR. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (51145270N_SKRIPSI_FULLTEXT)
51145270N_Skripsi_fulltext.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33MB) | Request a copy
[img] Pdf (51145270N_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
51145270N_Open_Access.pdf

Download (35MB)
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI Agus Nurkholis, 2019. NIT : 51145270.N, “Analisa Perawatan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) Di Kapal MT. Tameda Maru Nomor 3”. Skripsi Program Studi Nautika, Program Diploma IV, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I: Capt. H. AGUS SUBARDI, M.Mar. Dan Pembimbing II: Drs. EDY WARSOPURNOMO, MM, M.Mar.E Alat-alat pemadam kebakaran sangat diperlukan untuk menunjang keselamatan suatu operasi kapal, dan harus memenuhi ketentuan-ketentuan yang berlaku, ini sesuai dengan sasaran dari ISM CODE yaitu untuk menjamin keselamatan di laut, pencegahan kecelakaan manusia atau kehilangan jiwa dan menghindari kerusakan lingkungan khususnya lingkungan maritime dan harta benda Dalam skripsi ini penulis temui, mengapa terjadi kendala dalam perawatan pada alat pemadam api ringan ( APAR ) di MT. Tameda Maru Nomor 3, upaya-upaya apa saja yang perlu dilakukan agar alat-alat pemadam kebakaran siap digunakan dan dapat berfungsi dengan baik. Metode yang dilaksanakan oleh penulis dalam penelitian ini merupakan studi penelitian bersifat kualitatif dengan pendekatan masalah observasi analitis, dimana dilakukan observasi yang terjadi selama kegiatan operasional kapal yang menjadi objek penelitian. Sehingga nantinya akan didapat solusi yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kemampuan crew merawat alat pemadam api ringan. Dengan melaksanakan upaya tersebut diharapkan dapat meningkatkan kemampuan para crew merawat dan menggunakan alat pemadam api ringan dengan maksimal. Sehingga kegiatan pelayaran khususnya alat keselamatan dapat berjalan dengan lancar dan tidak terjadi lagi kecelakaan di atas kapal. Karena bila sewaktu-waktu diadakan pemeriksaan oleh pejabat yang berwenang, maka peralatan tersebut sudah memenuhi persyaratan. Hal ini untuk menghindari permasalahan baru yang dapat mengganggu kelancaran operasi kapal.. Pada akhir skripsi Penulis menyajikan kesimpulan dan saran. ABSTRACT Agus Nurkholis, 2019. NIT: 51145270.N, "Analysis of Maintenance of Light Fire Extinguishers (APAR) on MT Ships. Tameda Maru Number 3 ". Thesis Nautical Study Program, Diploma IV Program, Semarang Shipping Science Polytechnic, Advisor I: Capt. H. AGUS SUBARDI, M.Mar and Advisor II: Drs. EDY WARSOPURNOMO, MM, M.Mar.E Fire extinguishers are very necessary to support the safety of a ship's operation, and must comply with the applicable provisions, this is in accordance with the objectives of the ISM CODE namely to ensure sea safety, prevent human accidents or lose lives and avoid environmental damage especially the maritime environment and property In the fact that so far the writer has met, the use of fire extinguishers on the boat is still not optimal. In this thesis the author finds, why there are obstacles in the treatment of light fire extinguishers (APAR) in MT. Tameda Maru Number 3, what efforts need to be made so that fire extinguishers are ready to be used and can function properly. The method carried out by the author in this study is a qualitative research study with an approach to the problem of analytical observation, where observations are made that occur during the operational activities of ships that are the object of research. So that there will be a solution that can be done to improve the ability of the crew to care for light fire extinguishers. By carrying out these efforts, it is expected to be able to increase the ability of the crew to maintain and use a lightweight fire extinguisher to the maximum. So that shipping activities, especially safety equipment can run smoothly and there will be no more accidents on the boat. Because if at any time an examination is conducted by an authorized official, then the equipment meets the requirements. This is to avoid new problems that can disrupt the smooth operation of the ship. At the end of the thesis the author presents conclusions and suggestions.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Alat Pemadam Api Ringan(APAR),Keselamatan Crew Keywords: Lightweight Fire Extinguisher (APAR), Crew Safety
Subjects: Skripsi > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@pip-semarang.ac.id
Date Deposited: 21 Jan 2020 13:02
Last Modified: 21 Jan 2020 13:02
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2244

Actions (login required)

View Item View Item