Arus dalam pertimbangan pemilihan lajur traffic sparation scheme di Selat Kurushima

MUHAMAD, HENDRAWAN (2019) Arus dalam pertimbangan pemilihan lajur traffic sparation scheme di Selat Kurushima. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (52155562N_PROSIDING_FULLTEXT)
Prosiding.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (230kB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi, Selat kurushima merupakan selat yang sering terjadi kecelakaan yang diakibatkan oleh salahnya pengambilan keptusan lajur ketika melewati selat tersebut Pengaruh arus terhadap pemilihan lajur di traffic separation scheme di Selat Kurushima, adanya masalah-masalah yaitu waktu tiba kapal dengan arah dan kecepatan arus yang diharapkan tidak sesuai, perwira salah dalam memperhitungan arah dan kekuatan arus berdasarkan kecepatan kapal, kapal sulit dikendalikan karena tidak mengetahui karakteristik arus, pada saat mendekati pintu lalu lintas tidak memperhatikan sinyal yang diperlihatkan oleh stasiun arus, tidak tersedianya passage plan untuk kedua lajur, kurangnya informasi dan peringatan yang didapat, terlalu fokus pada pergerakan kapal lain dan tidak memperhatikan gerakan kapal sendiri dan keadaan arus disekitar kapal, dan terlalu mengandalkan alat navigasi elektronik pada selat Kurushima Jepang. Dalam hal ini disimpulkan bahwa kurangnya informasi yang didapatkan di wilayah Selat Kurushima dan tidak mengikuti track yang telah ditentukan oleh second officer serta kurang dalam membuat jarak dengan kapal lain. Adapun saran penulis adalah lebih memperhatikan informasi yang telah disediakan oleh Kurushima VTS dan membuat garis haluan yang melewati Naka Suido maupun Nishi Suido sebagai pencegahan apabila sewaktu-waktu terjadi perbedaan perkiraan jalur yang akan dilewati.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Selat Kurushima, pengambilan keputusan, kurangnya informasi
Subjects: Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@pip-semarang.ac.id
Date Deposited: 27 Jan 2020 03:53
Last Modified: 27 Jan 2020 03:53
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2085

Actions (login required)

View Item View Item