PENGOPERASIAN CARGO DALAM MENINGKATKAN PROSES BONGKAR CRUDE OIL DI KAPAL MT. GEDE

FANIBA, IDHA NURRACHMAD (2018) PENGOPERASIAN CARGO DALAM MENINGKATKAN PROSES BONGKAR CRUDE OIL DI KAPAL MT. GEDE. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Text (PROSIDING)
PROSIDING - FANIBA IDHA NURRACHMAD - NIT.50134811.N
Restricted to Registered users only

Download (0B) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi, sebelum memulai proses bongkar di kapal, dibuatlah stowage plan sebagai acuan perwira jaga dalam membongkar muatan agar proses bongkar berjalan dengan lancar. Sedangkan pada 18 April 2016 terjadi insiden masih banyaknya sisa muatan didalam tanki cargo yang tidak dapat dipompa. Banyaknya sisa muatan tersebut melebihi dari batas ketentuan perusahaan. Dalam hal ini jika stowage plan dapat dijalankan dengan baik ditunjang dengan peralatan bongkar yang memadahi, maka hasil psoses bongkar akan maksimal dan jika terdapat sisa muatan didalam tanki masih masuk dalam batas toleransi perusahaan. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif, dalam menentukan prioritas masalah untuk diselesaikan, penelitian menggunakan suatu alat pendekatan yaitu metode SWOT dengan memberikan nilai 1-5. Dari hasil penelitian yang dilakukan ditemukan beberapa kendala yang dapat menghambat pengoperasian cargo dalam meningkatkan proses bongkar muatan. Untuk meningkatkan proses bongkar kendala-kendala tersebut harus diminimalisir dan selalu dipantau agar proses bongkar dapat meningkat dengan maksimal. Kata kunci: Pengoperasian, Stowage plan, bongkar

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengoperasian, Stowage plan, bongkar
Subjects: Prosiding
Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Unnamed user with email dannupurwanto07@gmail.com
Date Deposited: 14 Feb 2019 08:01
Last Modified: 14 Feb 2019 08:01
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1299

Actions (login required)

View Item View Item