KERUSAKAN MECHANICAL SEAL PADA BALLAST PUMP MENYEBABKAN TERGANGGUNYA PROSES BONGKAR MUAT PADA MV. LUMOSO KARUNIA VIII

FEBRY, RIZKY KURNIAWAN (2022) KERUSAKAN MECHANICAL SEAL PADA BALLAST PUMP MENYEBABKAN TERGANGGUNYA PROSES BONGKAR MUAT PADA MV. LUMOSO KARUNIA VIII. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (551811216640T_SKRIPSI_FULLTEXT)
551811216640T_SKRIPSI_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Pdf (551811216640T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
551811216640T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS.pdf

Download (1MB)
[img] Pdf (551811216640T_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
551811216640T_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf

Download (473kB)
Official URL: https://library.pip-semarang.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI Kurniawan, Febry Rizky, 2022, NIT : 551811216640 T, “Kerusakan mechanical seal pada ballast pump menyebabkan terganggunya proses bongkar muat pada MV. Lumoso Karunia VIII”, Skripsi Program Diploma IV, Jurusan Teknika, PIP Semarang, Pembimbing I : H. Rahyono, SP.1, MM, M.Mar.E dan Pembimbing II : Capt. Mustamin, M.Pd.,M.Mar Ketika penulis melakukan praktik laut di MV. Lumoso Karunia VIII, di temukan beberapa kendala dalam pelaksanaan bongkar muat. Dari kerusakan ballast pump tersebut menggakibatkan terhambatnya pengisian dan pembuangan dalam tangka ballast, kejadian tersebut mempengaruhi proses bongkar muat karena dalam proses bongkar muat juga dilakukan penggisian dan pembuangan ballast untuk menjaga kestabilan kapal dan muatan. Oleh karena itu, penulis tertarik meneliti tentang kerusakan mechanical seal pada ballast pump menyebabkan terganggunya proses bongkar muat di MV. Lumoso Karunia VIII. Dalam penelitian ini di sampaikan menggunakan metode deskriptif kualitatif, observasi, wawancara dan studi Pustaka yang di lakukan untuk mengumpulkan data. Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara kualitatif dan di deskripsikan untuk mendapat gambaran mengenai kerusakan ballast pump dalam proses bongkar muat di MV. Lumoso Karunia VIII. Kerusakan mechanical seal pada ballast pump memiliki beberapa faktor antara lain kerusakan pada komponen lain yang juga mempengaruhi komponen lain. Dampak yang di timbulkan apabila ballast pump tidak bisa beroperasi menyebabkan terganggunya proses bongkar muat, hal itu di sebabkan karena kurang pengetahuan, kesadaran dan rasa kedisiplinan masinis di kapal tentang pentingnya perawatan di atas kapal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Mechanical seal, ballast pump, bongkar muat
Subjects: Skripsi > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: person person person
Date Deposited: 18 Oct 2022 02:15
Last Modified: 18 Oct 2022 02:15
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/4495

Actions (login required)

View Item View Item