UPAYA MENGATASI KECELAKAAN KERJA YANG TERJADI PADA CREW DI KAPAL MV. LADY CEDROS

LOUIS, ESKWILA (2024) UPAYA MENGATASI KECELAKAAN KERJA YANG TERJADI PADA CREW DI KAPAL MV. LADY CEDROS. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (561911137161N_PROSIDING_FULLTEXT)
561911137161N_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (627kB) | Request a copy
Official URL: https://library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi - Kapal Bulk Carrier adalah kapal niaga yang dirancang untuk mengangkut muatan curah atau tanpa kemas. Muatan yang diangkut bisa berupa batu bara, beras, garam, besi, semen, gandum, gula dan lain-lain. Kapal Bulk Carrier biasanya hanya memiliki single deck dan sekali memuat satu jenis komoditi cargo. Kapal Bulk Carrier adalah jenis kapal yang paling besar populasinya di dunia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif untuk mengungkapkan peristiwa atau fakta. Wawancara, observasi dan dokumentasi digunakan untuk mengumpulkan data. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan Fishbone Analysys Diagram untuk menyajikan data. Upaya mengatasi kecelakaan kerja dan mengatasi ketidakmampuan crew disaat penanganan kecelakaan kerja di MV. Laidy Cedros aidailaih para crew harus lebih disiplin dalam mengikuti aturan yang berlaku di atas kapal, lebih berhati- hati dalam setiap melakukan pekerjaani yaing akan dikerjakan serta lebih peduli terhadap keselamatan diri sendiri. Pentingnya istirahat yang cukup sebelum bekerja dan harus konsentrasi saat melakukan pekerjaan. Harus ada kesadaran dari setiap pribadi crew untuk menjaga keselamatan. Lebih meningkatkan kesadaran tentang pentingnya keselamatan agar selama proses pekerjaan di atas kapal dapat terlaksana dengan baik, aman, dan lancar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Optimalisasi, Safety Equipment, Operasional
Subjects: Prosiding
Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: person person person
Date Deposited: 07 Oct 2024 08:19
Last Modified: 08 Oct 2024 02:34
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/5883

Actions (login required)

View Item View Item