PERENCANAAN ALAT-ALAT KESELAMATAN DI MV. ABM ILJIN

RONY, AGNESTIO GINTING (2022) PERENCANAAN ALAT-ALAT KESELAMATAN DI MV. ABM ILJIN. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (551811136865N_PROSIDING_FULLTEXT)
551811136865N_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (616kB) | Request a copy
Official URL: https://library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Intisari- Dalam proses cargo operation,penggunaan alat keselamatan sangatlah penting karena digunakan untuk melindungi diri sendiri dari kecelakaan saat kita bekerja di dek dengan aman.Permasalahan yang dibahas pada penelitian ini adalah tidak optimalnya penggunaan alat keselamatan pada proses cargo operation. Metode Penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui dan memberikan pemecahan masalah atau solusi untuk peningkatan kesadaran ABK dalam penggunaan personal protective equipment di atas kapal MV. ABM ILJIN, untuk mengetahui dan mencari penyebab kurang maksimalnya penggunaan perlengkapan personal protective equipment di atas kapal MV. ABM ILJIN. Observasi, wawancara dan dokumentasi digunakan peneliti untuk mengumpulkan data. Hasil penelitian ini menemukan beberapa faktor yang mengakibatkan tidak optimalnya persiapan alat keselamatan saat cargo operation.Kerusakan pada perlenngkapan alat keselamatan, perlengkapan pada alat keselamatan tidak berstandar internasional, tidak tegasnya peraturan perusahaan, kurangnya pengawasan dari perwira, kurangnya kesadaran kru kapal akan bahaya, kebiasaan lingkungan kerja yang buruk, peneliti menyimpulkan upaya upaya yang dapat dilakukan antara lain yaitu dengan meningkatkan disiplin kru kapal dalam penggunaan alat keselamatan diri, familliarisasi terhadap kru kapal, memberikan motivasi kepada kru, memberikan pengawasan lebih kepada kru bagi yang melanggar.data lalu dianalisis menggunakan metode USG

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Alat Keselamatan, Kru, Kapal
Subjects: Prosiding
Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: person person person
Date Deposited: 21 Sep 2023 06:34
Last Modified: 21 Sep 2023 06:34
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/4925

Actions (login required)

View Item View Item