ANNAS, IBNU MALIK (2023) UPAYA MENINGKATKAN KESELAMATAN KERJA KRU MESIN MENGGUNAKAN TOOLBOX MEETING YANG MENGACU PADA ISM CODE DI MV. PAN OPTIMUM. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.
Pdf (551811236948T_SKRIPSI_FULLTEXT)
551811236948T_SKRIPSI_FULLTEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
|
Pdf (551811236948T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
551811236948T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS.pdf Download (2MB) |
|
Pdf (551811236948T_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
551811236948T_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf Download (153kB) |
Abstract
ABSTRAKSI Malik, Annas Ibnu 551811236848 T, 2023, “Upaya Meningkatkan Keselamatan Kerja Kru Mesin Menggunakan Tool Box Meeting yang Mengacu pada ISM CODE di MV. Pan Optimum”, Program Diploma IV, Program Studi Teknika, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I: Tony Santiko, S. ST, M.Si., M. Mar. E, Pembimbing II: Pritha Kurniasih, M. Sc. Setiap perusahaan ingin agar pegawainya memperhatikan keselamatan kerja dan bekerja dalam keadaan yang aman sehingga mereka dapat bekerja secara optimal. Kecelakaan kerja bisa terjadi di mana saja salah satunya di atas kapal, hal tersebut akan menjadi hambatan serta kerugian. Sehingga kepedulian dan kesadaran diri secara individu sangat dibutuhkan dalam manajemen di atas kapal. Toolbox meeting atau safety talk merupakan sebuah upaya untuk mengingatkan para pekerja tentang pentingnya kesehatan dan keselamatan kerja. Pelaksanaan tool box meeting di kapal sangat penting karena dapat menunjang kinerja kru mesin dan meningkatkan keselamatan kerja. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk menguji keabsahan data dilakukan dengan metode triangulasi. Teknik analisis data yang dilakukan yaitu dengan metode fish bone. Setelah penulis menganalisis permasalahan, ditemukan faktor yang mengakibatkan terjadinya kecelakaan kerja yaitu manusia, material, dan lingkungan. Sehingga kesimpulan penelitian di kapal MV. Pan Optimum adalah manajemen keselamatan kerja kurang berjakan dengan baik, kurangnya disiplin dan kesadaran diri dan tool box meeting mempunyai pengaruh yang sangat penting dalam hal meningkatkan keselamatan kerja. Saran dari penelitian ini yaitu meningkatkan kedisiplinan kru mesin dan melaksanakan tool box meeting setiap akan memulai pekerjaan, serta memperluas edukasi tentang tool box meeting.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Keselamatan kerja, tool Box Meeting, kapal |
Subjects: | Skripsi Skripsi > Teknika |
Divisions: | Teknika |
Depositing User: | person person person |
Date Deposited: | 21 Sep 2023 03:57 |
Last Modified: | 21 Sep 2023 03:57 |
URI: | http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/4912 |
Actions (login required)
View Item |