MUHAMAD, CAESAR RESKY (2021) PENANGANAN TEKANAN MUATAN PADA TANGKI SAAT DILAKUKAN BONGKAR MUAT DI KAPAL LNG/C TANGGUH FOJA. Diploma thesis, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang.
Pdf (541711106333N_PROSIDING_FULLTEXT)
541711106333N_PROSIDING_FULLTEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (397kB) | Request a copy |
Abstract
Intisari- Salah satu faktor penting untuk menjaga kelancaran dan keamanan muatan adalah Penanganan Tekanan Muatan Pada Tangki. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penyebab terjadinya perubahan tekanan muatan pada tangki saat dilakukan bongkar muat serta bagaimana penanganan yang seharusnya dilakukan untuk mengatasi perubahan tekanan muatan pada tangki. Metode penelitian yang peneliti gunakan adalah deskriptif kualitatif. Pengumpulan data oleh peneliti mengggunakan metode observasi, wawancara, serta dokumentasi. Penyebab terjadinya perubahan tekanan muatan pada tangki serta penanganan yang seharusnya dilakukan ketika terjadi perubahan tekanan muatan pada tangki saat bongkar muat. Pelaksanaan prosedur yang harus dilakukan ketika memuat muatan yang berbeda nilai density serta pengaruh cuaca terhadap nilai tekanan muatan pada tangki. Saran dari Peneliti ialah pelaksanaan bongkar muat hendaknya melaksanaan sirkulasi dan pencampuran muatan ketika memuat muatan yang berbeda massa jenis serta melaksanakan pengoptimalan penggunaan fuel gas burning dan gas combustion unit guna mengontrol jumlah vapour yang ada di dalam tangki.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Penanganan, tekanan muatan, bongkar muat. |
Subjects: | Prosiding Prosiding > Nautika |
Divisions: | Nautika |
Depositing User: | Mr Agus Wahyudi |
Date Deposited: | 22 Mar 2022 03:04 |
Last Modified: | 22 Mar 2022 03:04 |
URI: | http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/3428 |
Actions (login required)
View Item |