OPTIMALISASI PENGAWASAN BONGKAR MUAT UNTUK MEMINIMALISIR TERJADINYA PENYUSUTAN MUATAN DI MT. MEDELIN MASTER

ROBIN, ROMADONI (2019) OPTIMALISASI PENGAWASAN BONGKAR MUAT UNTUK MEMINIMALISIR TERJADINYA PENYUSUTAN MUATAN DI MT. MEDELIN MASTER. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (51145164N_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
51145164N _Open_ Access.pdf

Download (1MB)
[img] Pdf (51145164N_SKRIPSI_FULLTEXT)
51145164N_Skripsi_Fulltext.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI Robin Romadoni 51145164 N. Optimalisasi pengawasan bongkar muat untuk meminimalisir terjadinya penyusutan muatan di MT. Medelin Master. Skripsi: Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang. 2019. Pembimbing: (I) Capt. Agus Hadi Purwantomo , M.Mar, (II) Sri Suyanti, S.S, Dalam proses kegiatan bongkar muat khususnya muatan MFO perlu dilaksanakan dengan sebaik-baiknya, hal tersebut memerlukan persiapan yang matang. Pada dasarnya penanganan hambatan bertujuan untuk mengatasi masalah agar dapat diselesaikan dengan baik pada saat proses bongkar muat. Permasalahan yang penulis ambil di sini adalah Mengapa perlu dioptimalkan pengawasan bangkar muat dan faktor apa saja yang mempengaruhi terjadiya penyusutan muatan di MT. Medelin Master? Bagaimana cara mengoptimalkan pengawasan bongkar muat saat terjadinya penyusutan muatan di MT. Medelin Master? Landasan yang digunakan adalah penanganan muatan, yaitu suatu pengetahuan tentang memuat dan membongkar muatan dari dan ke atas kapal agar terwujud prinsip pemuatan yang baik. Bongkar muat adalah suatu kegiatan pelayaran memuat ataupun membongkar suatu muatan dari dermaga ke dalam palka atau geladak dari dan ke atas kapal. Dalam skripsi ini menggunakan metode penelitian secara diskriptif kualitatif, yaitu mengumpulkan data-data melalui observasi, dokumentasi dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian, maka diperoleh kesimpulan bahwa cara mengatasi penyusutan muatan bahan bakar minyak pada saat pelaksanaan bongkar muat yaitu pada saat persiapan penerimaan muatan harus dilaksanakan prosedurprosedur sesuai check list yang ada dimana terdiri dari beberapa tahapan pada saat pemuatan. Terjadinya kesalahan dalam pengukuran dan perhitungan yang dilakukan oleh Mualim I dimana dalam pengukuran banyak kendala-kendala yaitu kesalahan dalam melihat tabel tanki sangat mempengaruhi dalam jumlah volume pada setiap kompartemen/tanki karena pada setiap tanki terdapat beberapa koreksi yaitu koreksi trim (Trim Correction) dan koreksi kemiringan (Heel Correction), penulis membahas masalah tersebut untuk meningkatkan kedisiplinan dan kesadaran awak kapal pada saat persiapan penerimaan muatan harus dilaksanakan prosedur-prosedur sesuai check list yang ada dimana terdiri dari beberapa tahapan pada saat pemuatan, mulai dari nominasi, persiapan kapal, pelaksanaan, pengawasan dan penyelesaian pemuatan serta memberi order kepada mualim jaga dan ABK jaga untuk melakukan pengawasan dengan baik Kesimpulan penelitian untuk menunjang kebijakan dari Pertamina (Persero) mengenai pengendalian susut muatan bahan bakar minyak atau minyak mentah menuju nol penyusutan (Zero Losses), maka dapat diambil kesimpulan kurangnya pengawasan pada saat pemuatan dan pembongkaran muatan bahan bakar minyak yang dilakukan perwira jaga dan awak kapal yang terlibat dalam jam jaga ABSTRACT Robin Romadoni 51145164 N. Optimization of loading and unloading supervision to minimize the occurrence of depreciation at MT. Medelin Master. Skripsi: Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang. 2019. Pembimbing: (I) Capt. Agus Hadi Purwantomo , M.Mar, (II) Sri Suyanti, S.S, In the process of loading and unloading activities, especially the load of MFO, it needs to be carried out as well as possible, this requires careful preparation. Basically the handling of obstacles aims to overcome the problem so that it can be resolved properly during the loading and unloading process. The problem that the authors take here is why it needs to be optimized for bangkar loading and any factors that influence the occurrence of shrinkage of cargo in MT. Medelin Master? How to optimize loading and unloading monitoring when there is a shrinkage in cargo at MT. Medelin Master? The foundation used is handling the cargo, which is a knowledge of loading and unloading from and onto the ship to realize the principle of good loading. Loading and unloading is a shipping activity loading or unloading a cargo from the dock into the hatch or deck from and to the ship. In this thesis using a descriptive qualitative research method, which is collecting data through observation, documentation and interviews. Based on the results of the study, it was concluded that the way to overcome the depreciation of fuel oil during the loading and unloading process is when the preparation for receiving cargo must be carried out procedures according to the existing check list which consists of several stages during loading. The occurrence of errors in measurement and calculation carried out by the First Deck Officer where in the measurement of many obstacles, namely the error in viewing the tank table greatly affects the volume in each compartment / tank because in each tank there are several corrections namely Trim Correction and correction. slope (Heel Correction), the author discusses the problem to improve the discipline and awareness of the crew when preparations for receiving cargo must be carried out procedures according to the existing check list which consists of several stages during loading, starting from nominations, ship preparation, implementation, supervision and completion of loading and giving orders to guardians and the crew to guard them properly Conclusion of research to support the policy of Pertamina (Persero) regarding controlling the shrinkage of fuel or crude oil loads to zero depreciation (Zero Losses), it can be concluded the lack of supervision during loading and unloading of fuel oil carried out by guard officers and crew involved in watch hours

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Bongkar muat, tanker prodak, penyusutan muatan, awak kapal, temperature muatan Keywords: loading and unloading, prodak tankers, load shrinkage, ship crew, charge temperature
Subjects: Skripsi > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@pip-semarang.ac.id
Date Deposited: 27 Jan 2020 03:23
Last Modified: 27 Jan 2020 03:23
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2218

Actions (login required)

View Item View Item