Penanganan Cleaning Tanki Muatan Untuk Memperlancar Bongkar Muat Premium Ke Solar Di MT. Dewi Sri

MOCH, RENDI DARMAWAN (2019) Penanganan Cleaning Tanki Muatan Untuk Memperlancar Bongkar Muat Premium Ke Solar Di MT. Dewi Sri. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (51145290N_PROSIDING_FULLTEXT)
Prosiding MRD Watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (306kB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

kepulauan terbesar di dunia dan luas perairan yang luas berpotensi dalam mengembangkan industri maritimnya. Sehingga penulis membatasi penelitian skripsi ini dengan rumusan masalah yaitu bagaimana pengaruh kerusakan peralatan butterworth untuk cleaning tanki dan bagaimana dampak tidak bersihnya cleaning tanki muatan. Dalam penulisan skripsi ini penulis menggunakan metode deskriptif dan kualitatif. Dan untuk teknik pendekatan dalam penelitian penulis menggunkan metode fault tree analysis dan fishbone analysis serta penulis mengamati kegiatan yang ada dengan interview secara langsung dengan crew kapal MT. Dewi Sri dan mencari faktor penyebabnya. Pembahasan mengenai pengaruh kerusakan perlatan butterworth untuk cleaning tanki. Dampak tidak bersihnya cleaning tanki. Kesimpulan dari pembahasan pengaruh kerusakan peralatan butterworth dan dampak tidak berishnya cleaning tanki yaitu pelaksanaan cleaning tanki terhambat dan terjadi kontaminasi. Saran yang harus dilakukan dengan melakukan perawatan peralatan butterworth dan pelaksanaan cleaning tanki harus sesuai prosedur yang telah ditetapkan di atas kapal tersebut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Cleaning Tanki, Solar Premium Prosedur
Subjects: Prosiding > Nautika
Divisions: Nautika
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 27 Jan 2020 04:41
Last Modified: 27 Jan 2020 04:41
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/2079

Actions (login required)

View Item View Item