ANALISIS TERJADINYA KEAUSAN BANTALAN UTAMA PADA DIESEL ENGINE DI MV. GEORGIA SEJAHTERA

IMAM, FAUZI (2019) ANALISIS TERJADINYA KEAUSAN BANTALAN UTAMA PADA DIESEL ENGINE DI MV. GEORGIA SEJAHTERA. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (51145282T_SKRIPSI_FULLTEXT)
51145382T_SKRIPSI_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[img]
Preview
Pdf (51145282T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
51145382T_Open_Acces (1).pdf

Download (5MB) | Preview
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI Imam Fauzi , 2019, NIT: 51145382 T, “Analis Terjadinya Keausan Bantalan Utama Pada Diesel Generator Di Kapal MV Georgia Sejahtera”, Program Studi Teknika, Program Diploma IV, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I: H. Rahyono, SPI.,M.M,.M.Mar.E, Pembimbing II: Dr. Capt. M. Suwiyadi, .M.Pd. Bantalan Utama adalah elemen mesin yang menumpu poros beban, sehinga putaran atau gerakan bolak-baliknya dapat berlangsung secara halus, aman, dan panjang umur .Bantalan digunakan pada bagian mesin yang meneruskan gaya atau beban dari bagian yang bergerak kepada bagian yang stasioner sehingga mendukung bagian yang bergerak. Permukaan yang bersinggungan di bawah tekanan disebut permukaan bantalan. Bantalan merupakan bagian penting dalam sebuah mesin, minyak dan permesinan lain yang dihubungkan denganya. Tujuan dari skripsi ini adalah 1) Faktor terjadinya keausan bantalan utama pada diesel generator, 2) Dampak yang di timbulkan dari menurunnya performa diesel generator, 3) Upaya yang di lakukan untuk mencegah menurunnya performa diesel generator. Metode penelitian yang penulis gunakan adalah Metode SHEL dan USG, dimana SHEL di gunakan untuk mencari sebab akibat dari permasalahan, sedangkan USG di gunakan untuk mencari permasalahan dan cara untuk mengatasinya. Hasil yang di peroleh dari peneliti ini menunjukkan bahwa penyebab terjadinya keausan bantalan utama adalah 1) Kelehan material 2) Tidak sesuainya kerja film oil pelumasan 3) Tidak adanya standar operasional prosedur (SOP) di atas kapal. Dampak terjadinya keausan bantalan utama adalah menurunnya tekanan supply minyak lumas disebabkan oleh saringan kotor, Kurang maksimalnya perawatan dan perbaikan dan oprasional kapal yang di lakukan tidak efisien. Cara mengatasi permasalahan di atas adalah melakukan memperhatikan jam kerja diesel generator dan lakukan perawatan secara rutin terhadap diesel generator terutama perhatikan minyak lumas yang sesuai agar diesel generator dapat berjalan normal ABSTRACT Imam Fauzi, 2019, NIT: 51145382 T, "Analysis of the Wear of Main Bearings in Diesel Generators in the MV Georgia Prosperous Ship", Technical Study Program, Diploma IV Program, Semarang Shipping Science Polytechnic, Advisor I: H. Rahyono, SPI., MM ,. M.Mar.E, Advisor II: Dr. Capt. M. Suwiyadi, .M.Pd. Main bearings are machine elements that support the load shaft, so that rotation or alternating movements can take place smoothly, safely, and long life. Bearings are used on engine parts that carry the force or load of the moving part to the stationary part so that it supports the part move. Surfaces that are tangent under pressure are called bearing surfaces. Bearings are an important part of an engine, oil and other machinery associated with it. The purpose of this thesis is 1) Factor of the occurrence of the main bearing wear on the diesel generator, 2) Impact caused by the decline in diesel generator performance, 3) Efforts are being made to prevent the decline of the performance of the diesel generator. The research method that I use is the SHEL and USG method, where SHEL is used to find the cause of the problem, while the USG is used to find problems and ways to overcome them. The results obtained from this researcher indicate that the cause of the main bearing wear is 1) Material weakness 2) Incompatibility of oil lubrication film work 3) Absence of standard operating procedures (SOP) on board. The impact of the main bearing wear is the decreasing oil supply pressure is caused by dirty filters, the lack of maximum maintenance and repair and operation of the ship is inefficient. The way to deal with the above problems is to pay attention to the working hours of diesel generators and do routine maintenance of diesel generators, especially note the appropriate lubricating oil so that the diesel generator can run normally

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: keausan, bantalan utama, diesel generator, USG, SHEL Keywords: wear, main bearings, diesel generators, USG, SHEL
Subjects: Skripsi > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@pip-semarang.ac.id
Date Deposited: 22 Oct 2019 02:50
Last Modified: 22 Oct 2019 02:50
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1772

Actions (login required)

View Item View Item