Faktor penyebab patahnya connecting rod pada main air compressor di MT. Wooshin Ace

AHMAD, FAOZAN A (2019) Faktor penyebab patahnya connecting rod pada main air compressor di MT. Wooshin Ace. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (51145460T_PROSIDING_FULLTEXT)
51145460 T_PROSIDING_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (734kB) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi-Peran mesin compressor dalam sebuah kapal sangatlah penting. Oleh karena itu, perawatan terhadap Compressor harus dilakukan secara rutin untuk menghindari kerusakan pada Compressor. Apabila perawatan tidak terlaksana, akan timbul permasalahan. Salah satunya adalah patahnya Connecting rod pada Compressor. Seperti yang terjadi pada tempat peneliti melaksanakan penelitian. Dengan dasar itu, peneliti merumuskan masalah tentang faktor penyebab patahnya connecting rod pada compressor, apa dampak dari patahnya connecting rod pada compressor, dan bagaimana cara menanggulangi patahnya connecting rod. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif (apabila ditinjau dari segi tingkat penyajian) dan juga kualitatif (apabila ditinjau dari cara pengolahan data), kemudian di analisis dengan metode SHEL untuk menentukan masalah dari setiap faktor dan teknik analisis data USG (Urgency, Seriousness, Growth) untuk menentukan masalah yang menjadi prioritas utama. Dalam hal ini teknik pengumpulan data berupa pendekatan terhadap obyek melalui observasi, wawancara secara langsung terhadap subyek serta menggunakan dokumen dan data-data yang berhubungan dengan compressor Berdasarkan hasil analisia penelitian, dapat disimpulkan bahwa tindakan perawatan yang dilakukan Crew kapal tidak sesuai prosedur. Adapun saran peneliti adalah selalu memperhatikan faktor-faktor yang menyebabkan patahnya connecting rod dan pelatihan tentang prosedur perawatan dan cara penanggulangan yang benar, membuat data running hours pada setiap komponen yang terpasang, sebelum dilakukan perbaikan, perawatan dan penggantian suku cadang diadakan meeting terlebih dahulu agar berjalan baik dan resiko patahnya connecting rod dapat dicegah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Abstraksi-Peran mesin compressor dalam sebuah kapal sangatlah penting. Oleh karena itu, perawatan terhadap Compressor harus dilakukan secara rutin untuk menghindari kerusakan pada Compressor. Apabila perawatan tidak terlaksana, akan timbul permasalahan. Salah satunya adalah patahnya Connecting rod pada Compressor. Seperti yang terjadi pada tempat peneliti melaksanakan penelitian. Dengan dasar itu, peneliti merumuskan masalah tentang faktor penyebab patahnya connecting rod pada compressor, apa dampak dari patahnya connecting rod pada compressor, dan bagaimana cara menanggulangi patahnya connecting rod. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif (apabila ditinjau dari segi tingkat penyajian) dan juga kualitatif (apabila ditinjau dari cara pengolahan data), kemudian di analisis dengan metode SHEL untuk menentukan masalah dari setiap faktor dan teknik analisis data USG (Urgency, Seriousness, Growth) untuk menentukan masalah yang menjadi prioritas utama. Dalam hal ini teknik pengumpulan data berupa pendekatan terhadap obyek melalui observasi, wawancara secara langsung terhadap subyek serta menggunakan dokumen dan data-data yang berhubungan dengan compressor Berdasarkan hasil analisia penelitian, dapat disimpulkan bahwa tindakan perawatan yang dilakukan Crew kapal tidak sesuai prosedur. Adapun saran peneliti adalah selalu memperhatikan faktor-faktor yang menyebabkan patahnya connecting rod dan pelatihan tentang prosedur perawatan dan cara penanggulangan yang benar, membuat data running hours pada setiap komponen yang terpasang, sebelum dilakukan perbaikan, perawatan dan penggantian suku cadang diadakan meeting terlebih dahulu agar berjalan baik dan resiko patahnya connecting rod dapat dicegah.
Subjects: Prosiding > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 04 Oct 2019 07:43
Last Modified: 04 Oct 2019 07:43
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1705

Actions (login required)

View Item View Item