AHMAD, FAISAL W (2019) OPTIMALISASI PERAWATAN LIFEBOAT SEBAGAI PENUNJANG TERHADAP KESELAMATAN CREW DI MV. SENDANG MAS. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.
Pdf (51145459T_SKRIPSI_FULLTEXT)
51145459T_Skripsi_Fulltext.pdf Restricted to Repository staff only Download (7MB) | Request a copy |
||
|
Pdf (51145459T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
51145459T_Open_Access.pdf Download (5MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAKSI Ahmad Faisal Watoni, NIT:51145459.T, 2019 “Optimalisasi perawatan lifeboat sebagai penunjang terhadap keselamatan crew di MV. Sendang Mas”, Skripsi Program Studi Teknika Diploma IV, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I: Agus Hendro Waskito, M.M., M.Mar.E. dan Pembimbing II: Nur Rohmah, S.E., M.M. Lifeboat/sekoci adalah salah satu alat keselamatan yang berada di atas kapal dan berfungsi sebagai sarana untuk menyelamatkan diri bagi para anak buah kapal apabila kapal akan tenggelam, kandas, dan terbakar. Tidak semua alat-alat keselamatan yang berada di atas kapal dapat bekerja dan terpelihara dengan baik. Pada hari Sabtu, tanggal 1 Juli 2017, pada saat Masinis 4 sedang melakukan saturday weekly test, mesin lifeboat tidak dapat stop engine akibatnya lifeboat tetap beroperasi dan hanya dapat dimatikan dengan cara menutup valve bahan bakar dari tangki. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor yang menjadi penyebab kurang optimalnya perawatan lifeboat di MV. Sendang Mas, untuk mengetahui pengaruh dari perawatan lifeboat yang kurang baik terhadap crew di MV. Sendang Mas dan untuk mengetahui upaya yang dilakukan agar lifeboat dapat bekerja secara optimal di MV. Sendang Mas. Skripsi ini menggunakan pendekatan metode Hazard Analysis and Operability Studies (Hazop) dan Urgency, Seriousnes, Growth (USG). Metode Hazop digunakan dalam menganalisa bahaya dan resiko yang terdapat pada suatu sistem. Metode Hazop adalah suatu metode identifikasi bahaya yang sistematis teliti dan terstruktur untuk mengidentifikasi berbagai permasalahan yang mengganggu jalannya proses dan resiko yang terdapat pada suatu peralatan yang dapat menimbulkan resiko merugikan bagi manusia atau fasilitas pada sistem. Metode USG adalah alat untuk menyusun prioritas masalah dengan cara menentukan tingkat urgensi dengan nilai skor tertinggi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor penyebab kurang optimalnya perawatan lifeboat di MV. Sendang Mas adalah kurangnya spare part (suku cadang), penerapan PMS (Plan Maintenance System) yang tidak sesuai ketentuan, kurangnya tanggung jawab Masinis terhadap perawatan lifeboat dan kondisi cuaca yang buruk. Pengaruh dari perawatan lifeboat yang kurang baik terhadap crew di MV. Sendang Mas adalah dapat membahayakan keselamatan crew kapal, membuat kondite sebagai Masinis menurun sehingga karir untuk berkembang di perusahaan menjadi susah dan proses perawatan menjadi terbengkalai. Upaya yang dilakukan agar lifeboat dapat bekerja secara optimal di MV. Sendang Mas adalah dengan menerapkan PMS (Plan Maintenance System) sesuai dengan ketentuan atau panduan, memberi sanksi tegas kepada Masinis dan KKM, dan mendata jumlah spare part sesuai keadaan di kapal serta membuat pengajuan permintaan spare part kepada pihak owner atau perusahaan. ABSTRACT Ahmad Faisal Watoni, NIT:51145459.T, 2019 “Lifeboat maintenance optimization as a support for crew safety in the MV. Sendang Mas”, Mini Thesis Technical Program Diploma IV, Polytechnic of Semarang Sailing Scout, Supervisor I: Agus Hendro Waskito, M.M., M.Mar.E. and Supervisor II: Nur Rohmah, S.E., M.M. Lifeboat / lifeboat is one of the safety tools that are on board and serves as a means to save themselves for the crew if the ship will sink, run aground and burn. Not all safety equipment on board can work and be well maintained. On Saturday, July 1, 2017, when Machinist 4 was on Saturday weekly test, the Lifeboat engine could not stop the engine as a result Lifeboat was still operating and could only be shut down by closing the fuel valve from the tank. The purpose of this study was to find out the factors that caused less optimal lifeboat care in the MV. Sendang Mas, to find out the effect of poor lifeboat maintenance on the crew in the MV. Sendang Mas and to find out the efforts made so that Lifeboat can work optimally in the MV. Sendang Mas. This paper uses the approach of Hazard Analysis and Operability Studies (Hazop) and Urgency, Seriousnes, Growth (USG) methods. Hazop method is used in analyzing the hazards and risks contained in a system. The Hazop method is a method of identifying hazards that is systematically rigorous and structured to identify various problems that interfere with the process and risks contained in an equipment that can pose a risk of harm to humans or facilities in the system. The USG method is a tool for prioritizing problems by determining the level of urgency with the highest score. The results of the study show that the causes of less optimal lifeboat care in the MV. Sendang Mas is a lack of spare parts, the implementation of PMS (Plan Maintenance System) that are not in accordance with the provisions, the lack of responsibility of the engineer for lifeboat maintenance and poor weather conditions. Effect of unfavorable lifeboat maintenance on crew in the MV. Sendang Mas is able to endanger the safety of the ship's crew, making the condition as a engineer decrease so that the career to develop in the company becomes difficult and the maintenance process becomes neglected. Efforts are being made so that Lifeboat can work optimally in the MV. Sendang Mas is to apply PMS (plan maintenance system) in accordance with the provisions or guidelines, give strict sanctions to the Engineer and KKM, and record the number of spare parts according to the conditions on the ship and make a request for spare parts to the owner or company.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Optimalisasi, Lifeboat, Keselamatan, Crew. Keywords: Optimization, Lifeboat, Safety, Crew. |
Subjects: | Skripsi > Teknika |
Divisions: | Teknika |
Depositing User: | Admin Admin Admin |
Date Deposited: | 04 Oct 2019 04:06 |
Last Modified: | 04 Oct 2019 04:06 |
URI: | http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1702 |
Actions (login required)
View Item |