ANALISIS TERKIKISNYA MAIN BEARING PADA MESIN INDUK DI MT. SUNGAI GERONG

LUQMAN, FARID (2019) ANALISIS TERKIKISNYA MAIN BEARING PADA MESIN INDUK DI MT. SUNGAI GERONG. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Pdf (51145447T_SKRIPSI_FULLTEXT)
51145447T_Skripsi_Fulltext.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img]
Preview
Pdf (51145447T_SKRIPSI_OPEN_ACCESS)
51145447T_Open_Access.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI Luqman Farid, 2019, NIT: 51145447. T, “Analisis Terkikisya Main Bearing pada Mesin Induk di MT. Sungai Gerong.”, Program Studi Diploma IV, Teknika, Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang, Pembimbing I: Drs. Edy Warso Purnomo MM., M.Mar.E., Pembimbing II: Poernomo Dwiatmojo, SH., M.H. Mesin induk adalah sumber tenaga utama yang sangat penting digunakan di laut karena peralatannya yang sederhana, kinerjanya sangat baik, perawatan mudah, biaya bahan bakar murah, tingkat konsumsi bahan bakar minyak rendah, tingkat kerusakan rendah, serta memiliki tenaga atau kekuatan yang tinggi. Apabila mesin induk mengalami kerusakan main bearing akan berdampak pada menurunnya ketepatan waktu operasi kapal bahkan mungkin pula terjadi pengeluaran biaya ekstra. Sehingga para pengguna jasa berpindah ke perusahaan lain. Dalam hal ini pihak perusahaan pelayaran mempunyai kebijaksanaan baru dalam menyelenggarakan perawatan dan perbaikan kapal. Pihak divisi armada tidak menghendaki salah satu armadanya mengalami gangguan sehingga mengalami keterlambatan dalam pelayaran untuk menunjang kelancaran operasional kapal selalu melakukan perawatan, perbaikan kelangkapan suku cadang (spare part) sangatlah penting, sehingga akan tercipta kondisi mesin kapal yang mempunyai nilai operasional lebih. Salah satu unsur penunjang kelancaran operasional kapal adalah pengoperasian mesin induk. Metode yang digunakan dalam skripsi ini adalah penggabungan metode kualitatif SHEL sebagai metode untuk menentukan faktor permasalahan serta event-event yang ada pada permasalahan dan metode kuantitatif USG sebagai metode pembahasan faktor permasalahan. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah faktor apa sajakah yang menyebabkan terkikisnya main bearing pada mesin induk, dampak apa saja dari terkikisnya main bearing pada mesin induk, upaya apa saja untuk mengatasi terkikisnya main bearing. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terkikisnya main bearing mesin induk disebabkan karena kualitas oli yang buruk, kelelahan material dan gesekan antara crank shaft dengan main bearing yang dapat mempengaruhi kerja mesin induk ABSTRACT Luqman Farid, 2019, NIT: 51145447. T, "Analysis of the Elimination of Main Bearings on Master Machines in MT. Sungai Gerong. ", Diploma IV Technical Departement, Semarang Merchant Marine Polytechnic, Advisor I: Drs. Edy Warso Purnomo MM., M.Mar.E., Supervisor II: Poernomo Dwiatmojo, SH., M.H. The main engine is the main source of energy that is very important to use in the sea because of its simple equipment, excellent performance, easy maintenance, low fuel costs, low fuel consumption, low damage rates, and high power or strength. If the main engine suffers from main bearing damage, it will have an impact on decreasing the timeliness of the ship's operation, and perhaps even incur extra costs. So that service users move to other companies. In this case the shipping company has a new policy in carrying out maintenance and repair of the ship. The fleet division does not want one of its fleets to be disrupted so that it will experience delays in shipping to support the smooth operation of the vessel, always carry out maintenance, repair of spare parts (spare parts) is very important, so that the condition of the engine has more operational value. One element supporting the smooth operation of the ship is the operation of the main engine. The method used in this thesis is a combination of qualitative methods of SHEL as a method to determine the problem factors and events that exist in the problem and quantitative methods of USG as a method of discussing problem factors. The formulation of the problem in this study is what factors have caused the erosion of main bearings on the main engine, any impact of the erosion of main bearings on the main engine, any effort to overcome the erosion of main bearings. The results of this study indicate that the erosion of main engine bearing bearings is due to poor oil quality, material fatigue and friction between the crank shaft and main bearing which can affect the work of the main engine.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Main bearing, metode kualitatif shel, metode kuantitatif usg Keywords: Main bearing, qualitative method of shel, quantitative method of usg.
Subjects: Skripsi > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: Mr Agus Wahyudi
Date Deposited: 25 Sep 2019 03:26
Last Modified: 25 Sep 2019 03:26
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1668

Actions (login required)

View Item View Item