Analisa Petikemas ekspor di Terminal Petikemas Semarang Menggunakan Alat ARTG

M IRFAN, M IRFAN (2018) Analisa Petikemas ekspor di Terminal Petikemas Semarang Menggunakan Alat ARTG. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.

[img] Text (prosiding)
PROSIDING - M IRFAN
Restricted to Registered users only

Download (0B) | Request a copy
Official URL: http://www.library.pip-semarang.ac.id

Abstract

Abstraksi – PT. Pelabuhan Indonesia III Divisi Terminal Petikemas Cabang Pelabuhan Tanjung Emas Semarang merupakan perusahaan yang memberikan pelayanan jasa Petikemas (container terminal handling). Kegiatan perusahaan dalam mengurusi petikemas mempunyai risiko-risiko terjadinya kecelakaan akibat alat-alat berat dengan ukuran besar dan mobilitas petikemas yang menggunakan pesawat angkat-angkut yang cepat. Kegiatan bongkar muat di pelabuhan laut dapat dikatakan lebih sulit dan rumit bila dibandingkan dengan kegiatan bongkar muat di terminal angkutan darat. Berkaitan dengan hal tersebut, dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif kualitatif, serta data yang dikumpulkan berupa kata-kata, gambar dan bukan angka-angka. Laporan penelitian akan berisi kutipan-kutipan data untuk memberi gambaran penyajian laporan, data tersebut mungkin berasal dari naskah wawancara, catatan lapangan, foto, dokumen pribadi, catatan atau memo, dan dokumen resmi lainnya. Dari hasil penelitian dapat diketahui tentang masalah-masalah yang timbul adalah usia Automated Rubber Tyred Gantry (ARTG) cukup tua, masalah sistem, dan ketika penataan Petikemas ekspor yang tidak berdasarkan blok, bay, tier dan mengetahui dampak yang disebebkan keterlambatan Petikemas ekspor serta upaya-upaya yang harus dilakukan oleh PT. Terminal petikemas Samarang dalam menghadapi masalah-masalah tersebut. Kata kunci : Penanganan Petikemas, Penggunaan ARTG.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Penanganan Petikemas, Penggunaan ARTG.
Subjects: Prosiding
Prosiding > KALK
Divisions: Ketatalaksanaan Angkutan Laut
Depositing User: Unnamed user with email dannupurwanto07@gmail.com
Date Deposited: 18 Feb 2019 02:11
Last Modified: 18 Feb 2019 02:11
URI: http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1478

Actions (login required)

View Item View Item