MUH ERSYAD, MUHARAM (2016) Penanganan Keterlambatan Pemuatan Methanol Pada Kapal MT. Bauhinia Di Pelabuhan Zhuhai China Tahun 2014. Diploma thesis, POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG.
Text (PROSIDING)
PROSIDING - MUH ERSYAD MUHARAM - NIT.48113962.N Restricted to Registered users only Download (0B) | Request a copy |
Abstract
Abtraksi-- Sarana transportasi sangat beragam, mulai dari transportasi darat ,laut maupun udara yang masing-masing bagian mempunyai keuntungan dan kekurangan yang berbeda-beda. Untuk saat ini, sarana transportasi yang paling banyak dibutuhkan oleh para pelaku ekonomi, khususnya perdagangan adalah sarana transportasi yang murah, aman dan dapat mengangkut muatan dalam jumlah yang besar serta ketepatan waktu. Dari penjelasan tersebut, yang hampir mendekati kriteria-kriteria tersebut adalah transportasi dengan sarana kapal laut. Dengan adanya bermacam-macam jenis kapal yang tersedia sekarang, mulai dari kapal Ro-Ro, kapal penumpang, kapal barang, dan kapal tanker. Metode penelitian adalah metode kualitatif yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis dari orang-orang dan perilaku. Hasil penelitian dan pembahasan masalah, untuk mengetahui metode penanganan muatan Methanol setelah pemuatan muatan CPO yang tepat selama pelayaran di MT Bauhinia,untuk mengetahui kendala-kendala yang sering dihadapi dalam perawatan muatan CPO sebelum pemuatan muatan Methanol di MT Bauhinia dan untuk mengetahui upaya dalam mengatasi kendala-kendala yang dihadapi dalam perawatan muatan CPO sebelum pemuatan muatan Methanol.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Prosiding Prosiding > Nautika |
Divisions: | Nautika |
Depositing User: | Admin Admin Admin |
Date Deposited: | 15 Feb 2019 04:02 |
Last Modified: | 15 Feb 2019 04:02 |
URI: | http://repository.pip-semarang.ac.id/id/eprint/1365 |
Actions (login required)
View Item |